FlashDisk.
Cara ini juga bisa digunakan apabila DVD Drive bawaan laptop / notebook / PC sudah mengalami kemunduran usia / optic sudah lemah membaca / rusak.

Yang perlu disiapkan:
1. FlashDisk minimal 4GB
2. Program Winto Flash, download disini
3. DVD Installer Windows 7
4. Pastikan Netbook / Laptop / PC target bisa melakukan booting melalui USB
OK, jika syarat sudah terpenuhi semua, langsung kita lanjutkan
1. Tancapkan Flashdisk anda (ya iyalah)
2. Buka program WinToFlash
3. Jika tidak suka doyan bahasa Inggris, klik “Language” di pojok kanan bawah


4. Klik tab “Advanced mode”, lalu pilih Task-nya menjadi “Transfer Windows Vista/2008/7 setup to USB Drive”, lalu klik tombol RUN


5. Maka akan terbuka basic paramater
6. Masukkan DVD Installer Windows 7 anda pada DVD-DRIVE
Isi “Vista setup file path” dengan path DVD-DRIVE anda
Isi “USB Drive” dengan path USB FlashDisk anda
Berikan centang pada “Remove the read-only attribute from file”


7. Klik tab “Process Step”, pastikan semua pilihan yang terdapat disana tercentang


8. Klik tab Format, pastikan parameter – parameter berikut
USB Drive Type     : “Flash stick or card”
Format Type     : “USB-HDD”
File System     : FAT32 LBA
Berikan centang pada “Select This Parameter Automatically”


9. Klik tab FAT, pastikan “Select This Parameter Automatically” tercentang


10. Jika sudah siap semua, klik Run, maka akan ditampilkan “Windows Licences Agreement”, pilih “I Accepted…..”, klik Continue


11. Jika muncul peringatan seperti gambar dibawah ini, langsung klik OK saja


12. Tunggu prosesnya sampai selesei


13. Jika sudah selesei anda bisa mencoba FlashDisk anda pada target.

Post a Comment

[blogger]

MKRdezign

Contact Form

Name

Email *

Message *

Powered by Blogger.
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget